Minggu, 29 Agustus 2010

Nama : Nur Ayilla Twilanda
N I M : 2009.1080
III A

AYAT AYAT CINTA

Pertama kali dalam hidup saya 2 tahun yang lalu dapat menonton di sebuah bioskop bersama 2 orang keponakan saya. Saya memilih judul ini karna film ini adalah satu-satu nya film yang pernah membuat saya menangis .

film Ayat Ayat Cinta sangat popular di Indonesia.Film Ayat Ayat Cinta yang di sutradari oleh Hanung Bramantyo diambil dari sebuah novel karangan Habiburrahman El Sjirazy .Film ini di bintangi oleh Fedi Nuril, Rianti Cartwright, Carissa putri,,Zaskya Adya Meka,dan Melani Putri.

Ini adalah kisah cinta .Bercerita bagaimana menghadapi turun-naiknya persoalan hidup dengan cara islam.Fahri bin Abdillah adalah pelajar Indonesia yang berusaha menggapai gelar masternya di Al Azhar. Fahri bertahan dengan menjadi penerjemah buku-buku agama. Semua target dijalani Fahri dengan penuh antusias.
Pindah ke Mesir membuat hal itu berubah. Hadirlah Maria Girgis. Tetangga satu flat yang beragama Kristen tapi mengagumi Al qur’an.Selain itu maria mengagumi Fahri. Kekaguman yang berubah menjadi cinta. Maria hanya mencurahkan dalam diari saja.
Selain itu hadirlah seorang gadis yang bernama Nurul, Anak seorang kyai terkenal yang juga mengeruk ilmu di Al-Azhar. Fahri menaruh hati pada gadis manis ini. Sayang rasa mindernya yang hanya anak keturunan petani. Sementara Nurul pun menjadi ragu dan hanya menebak – nebak.
Setelah itu ada Noura. Juga tetangga yang selalu disiksa Ayahnya sendiri. Fahri berempati penuh dengan Noura dan ingin menolongnya. Namun Noura mengharap lebih. Dan nantinya ini menjadi masalah besar ketika Noura menuduh Fahri memperkosanya.
Di bagian terkhir muncullah Aisha. Si mata indah yang menyihir Fahri. Sejak sebuah kejadian di metro, Aisha jatuh cinta pada Fahri.Dan Fahri juga tidak bisa membohongi hatinya.Begitu indah cinta yang telah alloh anugrahkan kepada Fahri dan Aisha tanpa napsu dan gejolak yang berlebihan melainkan hanya mengharapkan Ridho Alloh SWT.
Dengan ijin Alloh mereka akhirnya menikah.
Dari cerita tentang Film Ayat Ayat Cinta memberikan inspirasi kepada saya , bagaimana dapat mencintai seseorang dengan mudah, dan indah atas dasar cintanya kita kepada sang khalik. Pesan saya bersiaplah untuk menderita bila mencintai tanpa didasari atas cinta Nya kita kepada Alloh Swt

FIREWALL
Film kedua Adalah Firewall, di layar kaca.1 bulan yang lalu saya menonton Film ini di sebuah stasiun TV Swasta..Saya lupa siapa pemainnya tapi saya akan menceritakan alur dari film ini.
Ini adalah kisah sebuah keluarga,sepasang Suami Istri dengan kedua anaknya yang masih remaja 1 laki laki dan 1 permpuan keluaga.Ayah adalah Seorang Direktur Bank terbesar, memiliki banyak rahasia kunci keuangan Nasabah.Sedangkan istrinya seorang arsitek dan dialah yang mendesain rumah sehingga banyak pintu rahasia.
Diantara kebahagiaan datang para mafia mensandera keluarga itu terkecuali ayah nya..Hampir setiap detik para mafia itu melukai istri dan anak-anaknya.Hal ini memberikan penekanaan kepada ayah agar segera memberikan kunci rahasia itu,di sisi lain ayah adalah seorang pengemban keuangan Nasabah tapi di sisis lain ayah juga mencintai keluarganya. Pada akhirnya ayah memberikan kunci rahasia itu karna tidak sanggup melihat penderitaan keluarganya.Namun akhirnya menemukan cara untuk menolong istri dan anaknya dari mafia itu dan berhasil melumpuhkan mereka.Dalam waktu yang sama ayah segera mengembalikan uang para Nasabah.Dan selamatlah keluarga mereka.
Firewall memberikan kesan sebuah Film yang sangat menegangkan untuk di tonton yang memberikan kesan kepada saya bahwa dengan segala perjuangan yang gigih apapun keinginaan kita pasti kita dapatkan .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar